Tuesday, May 8, 2007

SEJARAH RSDS


Rumah Sakit Daerah Sukadana (RSDS) adalah rumah sakit milik Pemerintah Kabupaten Lampung Timur Propinsi Lampung. RSDS dibangun pada tahun 2001 s/d 2002 dan diresmikan pada tanggal 28 Januari 2003 oleh dr. Achmad Sujudi sebagai Menteri Kesehatan Republik Indonesia.
Dalam pembangunan dan pengembangannya RSDS mengacu kepada standar rumah sakit trype C. Pada tanggal 13 April 2005, RSDS telah mendapat nomor registrasi dari Departemen Kesehatan Republik Indonesia dengan nomor 18 04 0 11.
RSDS beralamat dijalan Letnan Adnan Sanjaya Lintas Timur Mataram Marga Sukadana Kabupaten Lampung Timur Propinsi Lampung Kode Pos 34194 Telpon (0725) 625326 dan 625021, Fax (0725) 625022 Email :
rsd_sukadana@yahoo.com dan Web site : rsdslamtim.blogspot.com

1 comment:

Rizqy Shewhite said...

Enaknya kalau bisa jalan jalan ke - Lampung Timur